Dia mengatakan, medan lokasi tambang emas ilegal ini tidak mudah dilalui, sehingga membuar para pelaku kabur.
"Sulitnya Medan memang menjadi kendala saat kita melakukan penangkapan pelaku tambang emas ini," ujarnya.
 
Saat ini, kata dia, pihaknya akan terus melakukan razia secara kontinu untuk memburu para pelaku tambang ilegal ini.
"Ya ini bentuk eksisnya kita untuk terus melakukan razia terhadap para pelaku tambang ilegal. Bukan saja emas, namun semua pelaku ilegal akan terus kita razia. Kami berharap peran serta masyarakat untuk melaporkan kepada kami," ungkapnya.
Editor : Candra Setia Budi
Artikel Terkait