Balita 3,5 tahun di Timor Tengah Selatan NTT meninggal usai digigit anjing rabies. (Foto: ilustrasi/Antara)

Atti mengatakan, balita itu sempat dirawat beberapa hari di rumah sakit. Namun pada 13 Juni 2023 akhirnya meninggal dunia.

Ketua Satgas Anti Rabies TTS, Addy Tallo mengatakan mereka yang sudah memiliki gejala rabies sudah tidak bisa disuntik vaksi antirabies (VAR). Menurutnya vaksin tersebut tidak akan mempan.

"Mereka terlambat melaporkan sehingga sulit ditangani lagi," kata Ketua Satgas Antirabies TTS, Anddy Tallo.


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network