Pekanbaru Geger, Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Membusuk dalam Gudang Kosong
Kamis, 02 Juni 2022 - 20:11:00 WIB
Selanjutnya mayat pria ini dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara untuk dilakukan pemeriksaan. Namun untuk penyebab pasti kematian belum diketahui karena tidak diautopsi.
"Ciri-ciri korban gigi depan ompong, menggunakan jaket oranye bagian belakang bertuliskan Netherlands, menggunakan celana jeans hitam dan memakai tanda pengenal yang tergantung di leher dengan tulisan 'Bentoel Group Visitor 14'," katanya.
Bagi masyarakat yang kenal dengan ciri-ciri korban diharapkan dapat mendatangi RS Bhayangkara Polda Riau. Kini jenazah korban disimpan di lemari pendingin RS Bhayangkara Polda Riau sambil menunggu keluarga.
Editor: Donald Karouw