get app
inews
Aa Text
Read Next : Anak Dipolisikan Ayah Kandung di OKU Gara-Gara Curi Genset dan HP

Edarkan Sabu, 2 Pria Paruh Baya di Riau Ditangkap Polisi

Jumat, 25 November 2022 - 13:55:00 WIB
Edarkan Sabu, 2 Pria Paruh Baya di Riau Ditangkap Polisi
Ilustrasi pria paruh baya ditangkap polisi diduga hendak edarkan sabu. (Foto:Ist)

Kronologi penangkapan

Dia mengatakan, kedua pelaku ditangkap setelah pihaknya menerima laporan dari masyarakat bahwa sering terjadi transaksi narkotika di Desa Rimbo Panjang.

Mendapat laporan itu. kata dia, pihaknya melakukan penyelidikan dan penyidikan hingga kedua pelaku berhasil ditangkap.

"Ketika di tes urine, kedua pelaku ini positif methapetamin," ujarnya. 

Saat ini, kedua pelaku beserta barang bukti dibawa ke Mapolsek Tambang untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

“Atas perbuatannyan, kedua pelaku dijerat Pasal 114 ayat (1) atau Pasal 112 ayat (1) UU RI No.35 Tahun 2009 Tentang Narkotika,” ungkapnya.  

Editor: Candra Setia Budi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut