Delila Via Julian seorang calon pengantin perempuan di Kelurahan Cijoro Lebak, Kecamatan Rangkasbitung, Lebak, Banten dibawa kabur seorang pria yang diduga adalah mantan kekasihnya. (Foto: iNews/Iskandar)

Dia berharap kepada anaknya segera kembali ke rumah karena saat ini dirinya mengaku resah dan sedih karena Delila Via Julian hingga saat ini tak bisa dihubungi. Jika hari ini, anaknya tidak kembali terpaksa pernikahan akan diundur.

"Apalagi seluruh makanan sudah dimasak dan segala keperluan hajatan seperti tenda dan kursi tamu sudah dibayar," ucapnya.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network