get app
inews
Aa Text
Read Next : Minibus Terbakar di Dekat Gerbang Tol Salatiga, 4 Penumpang Selamat

Tangki Berisi Solar Terbakar Hebat di Cilegon, Diduga Tersambar Petir

Minggu, 02 Oktober 2022 - 09:29:00 WIB
Tangki Berisi Solar Terbakar Hebat di Cilegon, Diduga Tersambar Petir
Tangki berisi 300 kilo liter solar milik PT Taruna Bina Sarana tersambar petir di Kawasan Terminal Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu (2/10/2022). (Foto: iNews//Iskandar Nasution)

CILEGON, iNews.id - Tangki berisi 300 kilo liter solar milik PT Taruna Bina Sarana tersambar petir di Kawasan Terminal Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu (2/10/2022). Sejumlah warga di lokasi tersebut pun mengungsi ke tempat yang lebih aman.

Diduga sumber api berasal dari sambaran petir karena saat kejadian tengah dilanda hujan deras. Petugas baru berhasil memadamkan api sekitar pukul 03.40 pagi tadi.

Kejadian ini membuat panik sehingga ratusan warga memilih mengungsi karena khawatir terkena dampak dari terbakarnya tangki tersebut. 

Ketua RT Lingkungan 1 Ciwandan, Saefullah mengatakan warga sempat mendengar suara ledakan dari lokasi kejadian. Namun, ledakkannya tidak besar.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut