get app
inews
Aa Text
Read Next : Lamongan dan Banyuwangi Diamuk Angin Kencang, 35 Rumah Rusak Parah

Suasana Kepanikan saat Tenda Upacara Hari Guru di Flores Timor Roboh Diterjang Angin Kencang

Rabu, 26 November 2025 - 09:34:00 WIB
Suasana Kepanikan saat Tenda Upacara Hari Guru di Flores Timor Roboh Diterjang Angin Kencang
Puting beliung merobohkan tenda upacara Hari Guru Nasional ke-80 di Desa Dua Blolong, Kabupaten Flores Timur (Flotim), Nusa Tenggara Timur (NTT). (Foto: Video viral).

Rekaman video tersebut memperlihatkan suasana kepanikan saat kejadian. Sejumlah orang yang berada di dalam tenda berhamburan keluar untuk menyelamatkan diri.

Namun, dua guru tertimpa tenda dan terluka ringan sehingga harus segera dilarikan ke Puskesmas terdekat untuk mendapatkan perawatan medis.  

Insiden ini tidak menimbulkan korban jiwa. Video robohnya tenda ini kemudian viral di media sosial, sehingga menarik perhatian banyak orang.  

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut