Mutasi di Polda Jambi, Ini Daftar 4 Kapolres Diganti
Senin, 30 Desember 2024 - 10:22:00 WIB
Kemudian, Kapolres Kerinci AKBP Mujib dimutasikan untuk menjabat Kabaggassusdagri Baggasus Ro Binkar SSDM Polri. Penggantinya AKBP Arya Tesa Brahmana dari Kasubdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi.
Berikutnya, Kapolres Merangin AKBP Ruri Roberto dimutasi ke SSDM Polri. Posisinya digantikan AKBP Roni Syahendra yang sebelumnya Kapolres Bombana Polda Sultra.
Editor: Donald Karouw