get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif Pekanbaru Jambi, Rute Perjalanan Nyaman dan Hemat Waktu

Mudik Lebaran, Jalan Jambi Menuju Palembang Rusak Parah

Senin, 24 Maret 2025 - 12:07:00 WIB
Mudik Lebaran, Jalan Jambi Menuju Palembang Rusak Parah
Jalan di Kecamatan Bahar Utara, Kabupaten Muarojambi, Jambi menuju Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) terputus akibat rusak parah. (Foto: Azhari Sultan Jambi).

"Saya harap Pak Gubenur Jambi, Al Haris perhatian terhadap jalan Pemprov di Bahar Utara karena sudah parah sekali," ucapnya.

Menurutnya, jalan rusak parah yang harus ditangani ini secara efektif sepanjang 5,3 KM agar warga mau mudik Lebaran menggunakan jalur ini aman dan nyaman.

"Kita harap Gubenur Jambi melakukan perbaikan jalan rigit beton dan jika ditotalkan biayanya mencapai Rp45 miliar. Selain itu, jika di aspal akan rusak parah lagi," katanya.

Dia mengungkapkan, jalan rusak karena sering dilalui oleh truk fuso yang mengangkut sawit dari berbagai perusahaan. "Mereka mengangkut melebihi beban muatan sehingga jalan rusak parah, padahal jalan baru diperbaiki," ucapnya.

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut