get app
inews
Aa Text
Read Next : Pembakaran Gedung DPRD dan Polres Kediri, Polda Jatim Tangkap 1 Tersangka Baru

Geger Pria di Muna Bakar 3 Gedung Pemerintah, Ngaku Dapat Wahyu dari Allah

Kamis, 09 Juni 2022 - 15:23:00 WIB
Geger Pria di Muna Bakar 3 Gedung Pemerintah, Ngaku Dapat Wahyu dari Allah
Geger Pria di Muna Bakar 3 Gedung Pemerintah, Ngaku Dapat Wahyu dari Allah (Foto: iNews/Febriyono Tamenk)

MUNA, iNews.id - Aksi pria di Kabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara (Sultra) membakar tiga gedung pemerintahan membuat geger, Rabu (8/6/2022) malam. Dia bahkan mengaku dapat wahyu dari Allah atas perbuatanya tersebut.

Pelaku akhirrnya ditangkap petugas dari Polsek Katobu dan langsung dibawa ke Rumah Sakit Jiwa di Kendari. Diketahui, pria itu bernama Uli (35). Pelaku ditangkap setelah membakar tiga bangunan milik pemerintah.

Tanpa rasa ragu, Uli yang digiring ke RSJ bahkan tampil rapi yang mengaku dapat wahyu dari Allah untuk membakar gedung tersebut.

"Saya hanya menyampaikan wahyu dari Allah SWT, cukup sekian dan terima kasih, saya tukang ojek," ujar pelaku.

Tiga bangunan yang dibakar yakni kantor Kelurahan Butung-Butung di Muna, Kantor DPRD dan KPU di Kabupaten Muna Barat.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut