Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat, 60 Kali Erupsi Disertai Semburan Lava Pijar
Kamis, 23 Maret 2023 - 14:20:00 WIB
Kemudian masyarakat yang bermukim di sekitar lembah atau aliran sungai-sungai yang berhulu di puncak Gunung Ile Lewotolok agar selalu mewaspadai potensi ancaman bahaya lahar yang dapat terjadi terutama di saat musim hujan.
Editor: Rizky Agustian