Rekaman video tersebut memperlihatkan suasana kepanikan saat kejadian. Sejumlah orang yang berada di dalam tenda berhamburan keluar untuk menyelamatkan diri.
Namun, dua guru tertimpa tenda dan terluka ringan sehingga harus segera dilarikan ke Puskesmas terdekat untuk mendapatkan perawatan medis.
Insiden ini tidak menimbulkan korban jiwa. Video robohnya tenda ini kemudian viral di media sosial, sehingga menarik perhatian banyak orang.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait