Kebakaran melanda rumah kos bertingkat milik mantan Bupati Buton Utara pada Sabtu (28/10/2023). (Foto: Istimewa).

Sementara itu, tim Tanggap Bencana (Tagana) Kota Kendari, mengatakan, akibat kejadian itu ketiga korban mengalami luka ringan dan dibawa ke rumah sakit untuk perawatan.

"Dua korban mengalami luka bakar, sementara satu lainnya luka pada bagian kaki karena melompat dari lantai dua dan sudah ditangani di RS Kendari," kata Adriani Endang.  

Penyebab kebakaran belum diketahui pasti. Petugas masih menginvestigasi untuk mengetahui penyebab kebakaran. Akibat kebakaran itu pemilik rumah kos yang juga mantan Bupati Buton Utara Abu Hasan mengalami kerugian hingga ratusan juta rupiah.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network