Gelombang tinggi setinggi satu hingga dua meter disertai angin kencang di perairan utara Tangerang diduga membuat perahu nelayan oleng. Dua nelayan yang ditemukan meninggal ini sudah diserahkan ke keluarga masing-masing. Dia pun mengimbau agar nelayan berhati-hati saat melaut.
"Nelayan berhati-hati apabila melaut karena gelombang tinggi disertai angin kencang masih menerjang perairan utara Tangerang," ucapnya.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait