Dia menjelaskan, proses pencarian dilakukan secara bersama-sama dengan melakukan penyisiran laut menggunakan perahu karet, jetski hingga menggunakan drone thermal
Meski sempat terkendala kondisi cuaca dan arus laut yang cukup kuat, seluruh unsur yang terlibat tetap bekerja maksimal hingga akhirnya korban ditemukan dan dievakuasi.
"Setelah ditemukan, jenazah langsung diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan. Dengan ditemukannya korban, operasi SAR resmi kami tutup," katanya.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait