Warga Desa Kubang Kampil, Pandeglang, Banten berebut air bersih.

PANDEGLANG, iNews.id - Warga Desa Kubang Kampil, Pandeglang, Banten berebut air bersih. Rebutan bantuan air bersih terjadi hingga tengah malam, Kamis (7/9). Musim kemarau panjang membuat sumur milik warga mengering.

Diketahui 16 kecamatan di Pandeglang terdampak musim kemarau. Warga mencoba menggali sumur lebih dalam namun airnya asin.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network