Polsek Kalukku menggerebek rumah warga di Kecamatan Kalukku, Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), yang dijadikan tempat pengolahan daging penyu. Penggerebekan dilakukan tim dari Polsek Kalukku pada Rabu (7/10/2020). (Foto: iNews.id)

MAMUJU, iNews.id - Polsek Kalukku menggerebek rumah warga di Kecamatan Kalukku, Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar), yang dijadikan tempat pengolahan daging penyu. Penggerebekan dilakukan tim dari Polsek Kalukku pada Rabu (7/10/2020).

Berbekal laporan warga, polisi menemukan 5 penyu dewasa hidup yang baru ditangkap. Penyu itu disembunyikan di semak-semak belukar.

Sebanyak 220 kilogram daging penyu yang dikeringkan disita polisi. Polisi kini memburu nelayan pelaku penangkapan penyu. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Mochamad Nur


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network