TANA TIDUNG, iNews.id - Kantor KPU Kabupaten Tana Tidung, Kalimantan Utara, ludes terbakar, satu unit mobil juga ikut terbakar. Petugas damkar dibantu warga berusaha memadamkan api dan mengevakuasi sejumlah kendaraan.
Aliran listrik padam karena api juga membakar kabel milik PLN. Belum diketahui penyebab kebakaran, namun kerugian diperkirakan mencapai miliaran rupiah.
Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait