BANTEN, iNews.id - Suasana Pelabuhan Merak, Banten, Rabu (13/6/2018) sore sudah lebih lengang dibanding sebelumnya. Sudah tidak tampak antrean kendaraan di dermaga Pelabuhan Merak.

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat telah menyeberangkan sebanyak 688.000 lebih penumpang dan 79.000 lebih kendaraan melalui Pelabuhan Merak, Banten, menuju Pelabuhan Bakaheuni, Lampung.

Puncak kepadatan arus mudik 2018 terjadi Selasa (12/6/2018) malam hingga Rabu pagi.

Video Editor: Muarif Ramadhan


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network