Rombongan peziarah yang menggunakan perahu kayu penyebrangan dari Wureh menuju Pelabuhan Rakyat Pante Pallo mengalami insiden.  (Foto: iNews.id)

FLORES, iNews.id - Rombongan peziarah yang menggunakan perahu kayu penyebrangan dari Wureh menuju Pelabuhan Rakyat Pante Pallo mengalami insiden. Kapal rombongan peziarah terombang ambing terbawa arus kencang di tengah Laut Arus Gonsalu Pante Pallo, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT). 

Satuan Polair setempat langusng melakukan evakuasi terhadap penumpang kapal. Evakuasi penumpang yang didominasi mahasiswi tersebut berlangsung dramatis. Diketahui, rombongan peziarah baru selesai melakukan ziarah ke Kapela Tuhan Berdiri di Desa Wureh. 

Produser: Ifaldi Musyaddat


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network