Video amatir merekam detik-detik kapal tabrakan di Pelabuhan Bakauheni, Lampung. (Foto: iNews.id)

LAMPUNG, iNews.id - Video amatir merekam detik-detik kapal tabrakan di Pelabuhan Bakauheni, Lampung. Kejadian tersebut menyebabkan pagar penahan di pelabuhan rusak.

Peristiwa itu terjadi akibat kapal terbawa kuatnya arus laut. Kejadian saat KMP Amarisa bergerak tak terkendali menabrak KMP Nusa Agung, kemudian menabrak KMP Suki 2 yang datang dari arah samping. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Ifaldi musyadat


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network