83 rumah warga di Pulau Kasu, Kecamatan Belakang Padang Kota Batam, rusak akibat terjangan angin puting beliung.(Foto:iNews.id)

BATAM, iNews.id - 83 rumah warga di Pulau Kasu, Kecamatan Belakang Padang Kota Batam, rusak akibat terjangan angin puting beliung. Dalam peristiwa tersebut tidak ada korban jiwa. 5 orang mengalami luka di bagian kepala akibat tertimpa puing rumah. 

Tim gabungan melakukan evakuasi warga dan mendirikan tenda darurat. Kerugian akibat puting beliung mencapai puluhan juta rupiah. 

Produser : Nofellisa


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network