PANDEGLANG, iNews.id - Warga mengusung keranda jenazah saat acara Pemakaman Korban Tsunami tak teridentifikasi (tak dikenal) di TPU (Tempat Pemakaman Umum) Ninik-Aki di Cigadung, Pandeglang, Banten, Jumat (4/1/2019).

Dengan sejumlah pertimbangan Tim DVI Polda Banten bersama Tim RSUD Berkah Pandeglang memutuskan untuk memakamkan lima jenazah korban tsunami tak dikenal terdiri dari 2 laki-laki dewasa, 2 perempuan dewasa, dan 1 anak perempuan.

(ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)


Editor : Yudistiro Pranoto

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network